Sabtu, 08 Mei 2010

Mengatakan dan Melakukan

Mengatakan dan melakukan adalah dua hal yang sangat berbeda
mengatakan itu mudah dan bisa dilakukan semua orang
tetapi melakukan adalah hal yang begitu sulit
dan tidak semua orang mau dan mampu melakukannya

Mengatakan, hingga mulut berbusa
hanya akan sia-sia dan menjadi sebuah kebohongan
jika tidak pernah diikuti dengan perbuatan
Melakukannya…

Mengatakan kemudian melakukannya
Melakukan (kebaikan) dan tidak mengatakannya
untuk tujuan tertentu..
adalah keutamaan yang harus terus dipelihara

8 komentar:

Clara Canceriana mengatakan...

iklan talk less do more memang pas ya ^^

catatan kecilku mengatakan...

Aku suka dg paragraf terakhir... Mengena sekali.. Nice post..!

the others mengatakan...

Sementara ini yg sering terjadi adalah orang2 melakukan dan mengatakan telah melakukannya... :D

ivan kavalera mengatakan...

Satunya kata dengan perbuatan memang benar-benar sulit mas.

Ello Aris mengatakan...

Bener mas. Mengatakan gampang, tapi berbuat justru sulit dilakukan.

Ello Aris mengatakan...

Bener mas. Mengatakan gampang, tapi berbuat justru sulit dilakukan.

Darin mengatakan...

Itu yang sekarang langka ya mas goen. Orang kebanyakan ngomongnya aja, tapi kerjaannya nihil..
Semoga kita dijauhkan dari hal sedemikian.

Unknown mengatakan...

sipp.. bener banget tuh mas, buat apa omong kosong doang. klo gak dibarengi dengan tindakan.. Iklan rokok ternyata emang bener juga.. :)